Mengatasi URL yang di Blokir Facebook dalam 5 Menit
November 28, 2019
Comment
Seperti yang kita ketahui, Facebook adalah sumber lalu lintas yang sangat kaya untuk membantu untuk mempromosikan seperti, produk, situs web, dan blog dengan sangat cepat. Karena itu, ketika memposting blog secara rutin, sangat mudah untuk mendapatkan spam dan segera memblokir tautan dari Facebook.
Karena itu, sering membingungkan bagi blogger pemula untuk membuka tautan blog di Facebook. Sekarang saya ingin meringkas beberapa cara untuk membuka tautan sederhana.
Pendahulun
Ada beberapa faktor link di blok facebook salah satunya source terdeteksi spam, seperti yang saya alami beberapa minggu yang lalu.Artikel ini adalah rangkuman dari berbagai sumber yang saya dapatkan, untuk membuka blokiran facebook pertama tama kalian cek terlebih dahulu apakah terdapat "Malware" atau tidak dengan me-ngeceknya di Sucuri Lab.
Malware disini biasanya berupa source javascript yang di encrypt, seperti pada web ini saya memasang javascript yang di obfuscate alhasil terdeteksi 1 malware di sucuri lab, padahal bukan apa apa hanya javascript text typing yang saya obfuscate agar tidak dicuri orang lain.
Apabila web / blog kalian terdeteksi malware atau kesalahan lainnya silahkan kalian perbaiki terlebih dahulu dan cek kembali di sucuri lab sampai malware not found.
Jika sudah selesai lanjut ke proses selanjutnya yaitu membuat laporan kepada facebook bahwa web / blog kalian bukanlah spam, lewat Debug Sharing.
Mengatasi Link Blog Yang Diblokir Facebook
Cara pertama adalah memasukan link blog / web kemudian klik debug, apabila muncul pemberitahuan merah kalian klik "Let us Know" atau "Beri Tahu Kami". Maka akan muncul halaman untuk melapor, Isi form dengan deskripsi blog kalian yang menyatakan blog bukan spam usahakan jangan sepatah 2 patah kata. Misal saya seperti ini :"Ini hanya blog personal, dan saya tidak membagikan sesuatu yang melanggar ketentuan dan privasi facebook, saya harap pihak facebook dapat membuka blokiran terhadap link blog saya, Terima kasih."
Kalian juga bisa menggunakan bahasa inggris seperti ini:
"This is only a personal blog, and I don't share anything that violates Facebook's terms and privacy, I hope Facebook can unblock my blog link, Thank you."
Jika sudah melapor tunggu 3 hari sampai 1 minggu. Buat laporan mengguakan beberapa akun untuk mempercepat proses, karena semakin banyak yang melapor maka semakin cepat link blog di unblock oleh facebook.
Note: Untuk memperingan dan tidak terdeteksi spam kalian harus memasang SSL pada web / blog kalian.
Memperbaiki Tautan URL yang di Block FB
Cara kedua dibawah ini saya gunakan pada beberapa hari lalu saat saya mengetahui blog saya di blokir.Silakan pilih untuk memberi tahu kami, lalu gunakan mantra sebagai berikut :
Hai Facebook, saya: Aurealisa perwakilan untuk pembantu situs web Facebook saya: https://aurealisa.blogspot.com. Saya harap Facebook segera meninjau dan membuka blokir tautan situs web perusahaan saya. Situs web perusahaan saya disertifikasi secara resmi oleh pemerintah. Dan situs web adalah milik saya: https://aurealisa.blogspot.com. Facebook terima kasih!
Kesimpulan
Cara dasar dan paling sederhana untuk membuka tautan situs web atau blog di Facebook yang saya sintesiskan adalah dengan memendekan tautan.Untuk cara ini hanya membutuhkan waktu 5 menit sampai 1 hari, secara perlahan sekitar 2 harian. Sebaiknya jangan banyak memposting tautan di facebook, tidak apa-apa memposting posting yang bermanfaat setiap saat.
0 Response to "Mengatasi URL yang di Blokir Facebook dalam 5 Menit"
Post a Comment